PENJEMPUTAN JEMAAH HAJI KAB.KOLAKA OLEH WAKIL BUPATI KOLAKA H. MUHAMMAD JAYADIN, SE. M.E

Tepat pukul siang tadi, Rombongan Jemah Haji Kab. Kolaka berjumlah 413 Jemah tiba di Asrama Haji Sudiang Makassar.

Selain di Sambut Pemda Prov Sulsel, Pemrov Sultra diwakili Kepala Bagian Tata Usaha Kanwil Kemenang Prov Sultra serta Pemda Kolaka.

Dalam Acara Penyambutan juga dilaksanakan Penyerahan Manifax Daftar Jemaah Haji Kloter 28 Asal Kab. Kolaka dan Kabupaten Kolaka Utara dari Pemprov Sulsel, diwakli KTU PPIH Embar Kasih Makassar kepada Pemrov Sultra di Wakili KTU Kemenag Prov Sultra Selanjutnya Ke Pemda Kolaka dan Pemda Kolut.

Pada Kesempatan itu Wakil Bupati Kolaka Menyampaikan Terima Kasih kepada Pemprov Sulsel dalam Hal ini PPIH Embarkasih Makassar yang telah berusaha mengurus Jemah Haji Kab. Kolaka semenjak Saat Pemberangkatan hingga saat ini Mereka kembali Utuh sama saat diberangkatkan berjumlah 485 Jemaah.

Dan Kesemuanya itu tdak terlepas dari doa dari Panitia PPIH embarkasi Makassar.

Hadir dari Pemda Kolaka saat Pemulangan Jemah Haji Kolaka Wakil Bupati Kolaka, Anggota DPRD H. Hasbi Mustafa, Ka Kemenag Kab. Kolaka Asisten Pemerintahan dan Kesra, Kabag Kesra. Serta Pejabat dari Kemenag Kab. Kolaka.

Sumber : https://humas.kolakakab.go.id

Baca Lainnya

PILIHAN REDAKSI